Beras Laut

(0)
  • Inovator:
    • 1. Sri Purwaningsih
    • 2. Joko Santoso
    • 3. Ekowati Handharyani
    • 4. Eka Deskawati
    • 5. Natalia P. Setiawati
    • 6. Ahmad Fauzi
  • Kategori: Biomedis

Deskripsi Singkat

Karena diabetes menjadi salah satu penyakit kronis yang paling mengkhawatirkan saat ini, masyarakat mulai mengubah perilaku mereka dalam mengkonsumsi beras yang mengandung glukosa. Inovasi ini menawarkan beras analog yang dibuat dari rumput laut Gracilaria sp yang memiliki kandungan antioksidan dan serat tinggi sebagai alternatif pangan bagi penderita diabetes. Tes in-vivo pada tikus menunjukkan bahwa beras ini dapat menurunkan kadar glukosa darah secara efektif.

Description :

As diabetes become one of the most alarming chronic disease in the late century, people had been warned to shift their consumption behaviour towards less glucose-content rice. This innovation offers analogue rice made by abundant seaweed Gracilaria sp with high fiber and antioxidant content which is produced in extent to people with diabetes. In-vivo tests in animals show that this rice can lower blood glucose levels effectively.
Keunggulan :

1. Telah teruji efektif mencegah diabetes dalam uji in-vivo pada tikus

2. Indeks glikemik yang rendah (45), lebih rendah dibanding beras analog berbasis jagung, sorgum dan kedelai (50)

3. Rasa lebih enak (hasil uji organoleptik) dibanding beras analog berbasis E. cottoni dan mocaf

4. Dapat membantu meningkatkan ekonomi nelayan pembudidaya rumput laut dan pengolah tepung agar

Status Paten :

Paten sudah terdaftar (P00201709766)

Tahap Pengembangan :

Pembuktian konsep

Nilai TKT :

6

Potensi Aplikasi :

-

Kolaborasi yang diinginkan:
  • Kerjasama Pra Lisensi
  • Kerjasama Lisensi
  • Kerjasama Pemasaran Produk
  • Kerjasama Pengembangan Skala Produksi (Uji Skala Industri)
  • Joint Venture
  • Tidak Ada

    INOVASI TERKAIT

    KEMBALI KE ATAS