Margarin Sehat dan Berkhasiat

(0)
  • Inovator:
    • 1. Theresia Dwi Wahyuni
    • 2. Ahmad Sulaeman
  • Kategori: Pangan

Deskripsi Singkat

Margarin dikenal memiliki kandungan asam lemak jenuh dan trans yang tinggi. Subtitusi minyak sawit dengan campuran minyak kedelai dan lilin lebah lokal Apis dorsata sebesar 25%, menghasilkan margarin dengan kandungan kalori yang rendah, kaya akan asam lemak tidak jenuh, dan bebas asam lemak trans. Selain itu formulasi ini dapat mempertahankan rasa halus aslinya, dan menjaga daya simpan normalnya.

Description :

Margarine is known to have high content of saturated and trans fatty acids. Subtituting the fatty acid with a mixture of soybean oil and 25% Apis dorsata beeswax in MARGARED, produces a low calorie margarine while maintaining its original smooth taste, and keeping its normal shelf life.
Keunggulan :

1. Rendah kalori, tinggi asam lemak tidak jenuh, dan bebas asam lemak trans

2. Proses produksi yang lebih efisien dibanding margarin komersial

3. Memanfaatkan lilin lebah sebagai produk sampingan petani lebah 

4. Tidak menggunakan bahan kimia sehingga lebih ramah lingkungan

Status Paten :

Paten sudah terdaftar (P00201709763)

Tahap Pengembangan :

Pembuktian konsep

Nilai TKT :

3

Potensi Aplikasi :

-

Kolaborasi yang diinginkan:
  • Kerjasama Pra Lisensi
  • Kerjasama Lisensi
  • Kerjasama Pemasaran Produk
  • Kerjasama Pengembangan Skala Produksi (Uji Skala Industri)
  • Joint Venture
  • Tidak Ada

    INOVASI TERKAIT

    KEMBALI KE ATAS