Wadah Aman Ramah Lingkungan

(1)
  • Inovator:
    • 1. Titi Candra Sunarti
    • 2. Evi Savitri Iriani
    • 3. Indah Yuliasih
    • 4. Dr.Ir.Nur Richana
    • 5. Tun Tedja Irawadi
  • Kategori: Material Maju

Deskripsi Singkat

Biodegradable foam merupakan kemasan alternatif pengganti Styrofoam terbuat dari campuran pati ubi kayu dan hasil samping industri jagung (ampok) serta polimer sintetik yang bersifat biodegradable, dicetak dengan thermoprocessing. Disamping menggunakan bahan baku yang dapat diperbaharui, biofam dapat terurai secara alami, serta aman bagi kesehatan karena tidak mengandung bahan beracun. Pemakaian produk dapat mengurangi pencemaran lingkungan serta menurunkan resiko gangguan kesehatan.

Description :

Biodegradable foam is an alternative packaging material to substitute dangerous Styrofoam. It is produced by mean of thermoprocessing process from the mixture of cassava starch, corn hominy, and also Biodegradable synthetic polymer. This material is environmentally friendly and does not pose threat to health
Keunggulan :

1. Sebagai kemasan alternatif pengganti stryrofoam yang ramah lingkungan serta aman bagi kesehatan

2. Produk ini dapat dibuat dalam berbagai bentuk sesuai kebutuhan

3. Menggunakan teknologi yang sederhana sehingga tidak membutuhkan biaya investasi yang besar

4. Menggunakan bahan baku yang dapat diperbaharui dan dapat terurai secara alami. 

Status Paten :

Ingin Namun Belum Didaftarkan

Tahap Pengembangan :

Pembuktian konsep

Nilai TKT :

3

Potensi Aplikasi :

Inovasi manufaktur berbasis pertanian

Kolaborasi yang diinginkan:
  • Kerjasama Pra Lisensi
  • Kerjasama Lisensi
  • Kerjasama Pemasaran Produk
  • Kerjasama Pengembangan Skala Produksi (Uji Skala Industri)
  • Joint Venture
  • Tidak Ada
    Dika Meliandana
    pada 20 September 2021

    Bisa dijelaskan cara pembuatannya ?

    INOVASI TERKAIT

    KEMBALI KE ATAS