Pengembangan Glukomanan Rendah Oksalat dari Umbi Porang sebagai Bahan Dasar Kosmetik

(0)
  • Inovator:
    • 1. Dr. Prayoga Suryadarma, M.Si
    • 2. Prof. Dr. Ir. Titi Candra Sunarti, M.Si
    • 3. Prof. Illah Sailah
  • Kategori: Lainnya

Deskripsi Singkat

Produk inovasi yang dihasilkan adalah glukomanan dengan tingkat kemurnian yang tinggi, rendah oksalat, dan kaya akan kandungan prebiotik (mannan oligosakarida) merupakan produk antara yang digunakan sebagai bahan dasar dalam industri kosmetikk. Karakteristik mutu glukomanan yang telah dihasilkan adalah tepung glukomanan dari umbi porang dengan kadar kalsium oksalat 0,023 – 0,024 % dan kadar glukomanan 73,02 – 82,21 %. Produk yang dihasilkan juga memiliki kandungan prebiotik yang dapat berperan dalam menjaga kesehatan permukaan kulit. Keunggulan dari produk ini adalah memanfaatkan bahan baku yang saat ini cukup melimpah di Indonesia dan menjadi komoditi ekspor bahan mentah. Selain itu, produk inovasi ini juga menggandakan produk fungsional impor sejenis untuk produksi kosmetikk.

Description :

The resulting innovation product is glucomannan with a high level of purity high, low in oxalate, and rich in prebiotic content (mannan oligosaccharide) is an intermediate product used as a basic ingredient in the cosmetics industry. The quality characteristics of the glucomannan that has been produced are glucomannan flour from porang tubers with calcium oxalate levels of 0.023 – 0.024% and glucomannan levels of 73.02 – 82.21%. The resulting product also contains prebiotics which can play a role in maintaining the health of the skin surface. The advantage of this product is that it utilizes raw materials which are currently quite abundant in Indonesia and has become a raw material export commodity. Apart from that, this innovative product also duplicates similar imported functional products for cosmetic production.
Keunggulan :

Glukomanan rendah oksalat dan kaya akan kandungan prebio?k ini dapat digunakan sebagai bahan dasar dalam pembuatan kosme?k. Kemurnian glukomanan rendah oksalat dalam produk ini bermanfaat dalam peningkatan kekentalan dan pembentukan gel dari larutan. Selain itu, kandungan prebio?k dalam produk ini bermanfaat dalam peningkatan kesehatan permukaan kulit dan rambut pengguna kosme?k yang menggunakan produk ini.

Status Paten :

Dalam Proses Permohonan Paten

Tahap Pengembangan :

Siap diimplementasikan skala industri
Calon Pengguna 1

Nama : CV Aquila Magna
Alamat : Jl. Talang Tembaga, Margadadi, Kec. Indramayu, Kabupaten Indramayu
Kontak : 0
Url :

Nilai TKT :

6

Potensi Aplikasi :

Siap diterapkan

Kolaborasi yang diinginkan:
  • Kerjasama Lisensi
  • Tidak Ada

    INOVASI TERKAIT

    KEMBALI KE ATAS